Informasi Kursus

New product development (NPD)

Uangkursus.com Verified Partner

Deskripsi / Persyaratan

Pelatihan New Product Development (NPD) merupakan jawaban untuk meningkatkan keterampilan staf perusahaan dalam mengembangkan produk baru. Dengan keterampilan ini peserta sanggup membangun produk handal dan siap bertempur di pasar yang kompetitif.

Pelatihan ini memberikan pemahaman bagaimana mengembangkan dan menerapkan proses New Product Development mulai dari konsep hingga implementasinya. Akan diberikan juga berbagai contoh kontemporer dalam bentuk studi kasus yang menarik.

TARGET PESERTA

  • Product Manager.
  • Product Specialist.
  • Product Development Manager.
  • Bisnis Development Manager.
  • Marketing Manager.
  • Sales Manager.

OUTLINE MATERI

Session 1

  • Understanding Organization Goals and Road Map.
  • Ansoff Matrix.
  • Red Ocean vs Blue Ocean.
  • Launching new product.
  • Kegagalan peluncuran produk baru.

Session 2

  • Mendapatkan ide dalam aktivitas new product development.
  • IKSF: Customer and Competitor.
  • Memahamai ekspektasi dan GAP.

Session 3

  • Menciptakan kemasan yang menjual.
  • Apa yang harus dilakukan sebelum memasarkan produk.
  • Bagaimana strategi mengembangkan brand baru.
  • Bagaimana melakukan segmentasi.
  • Targeting dan positioning.
  • Bagaimana menetapkan harga.

Session 4

  • Bagaimana melakukan promosi.
  • Bagaimana membangun channel of distribution.
  • Melakukan persiapan launching.
  • Selling in dan menciptakan selling out.
  • Menciptakan kepuasan pelanggan.
  • Melakukan evaluasi serta mempertahankan produk yang sukses agar tetap bertahan di pasar.

Interested Kursus